JENANG SUMSUM by Dapur Mbah Dukuh
bahan jenang:
– 100gram tepung beras (saya memakai rose brand)
– 800ml santan (jangan terlalu kental)
– daun pandan
– garam
bahan sirup:
– 1 gelas santan
– 1 ons gula jawa
– daun pandan/ vanili
– 1/2ona gula pasir
– garam
cara memasak:
(1) rebus 600ml santan bersama garam dan daun pandan, tunggu sampai mendidih
(2) sambil menunggu mendidih, cairkan tepung beras dengan sisa santan yaitu 200ml
(3) setelah mendidih, masukkan tepung yang sudah diencerkan. saat memasukkan sambildiaduk yah. lalu aduk terus kurang lebih 10menit
(4) buat sirup. masukkan semua bahan dan rebus sampai mendidih.
(5) siap dihidangkan. cukup untuk 10porsi.
selamat menikmati 👍🏻
#dapurmbahdukuh #sofiadewikitchendiary #sofiadewifooddiary #yogyakarta #homemade #kateringjogja